FUJIHARU – Sebentar lagi ujian, lalu apa aja yang perlu disiapkan agar sukses ya ujiannya? Sebenarnya yang bagus adalah melakukan persiapan ujian, karena jika kita sudah mempersiapkan belajar setiap hari, kamu nggak perlu lagi bingung mempersiapkan ujian apa. Kan setiap hari juga belajar dan kamu tahu mana yang harus dipelajari atau nggak dari soal soal bahasa Jepang yang telah ada.
Tapi, nggak semua orang belajar setiap hari. Ada yang memang sibuk dengan kegiatan ekstrakurikulernya, ada yang sibuk dengan acara mainnya, bahkan ada yang sibuk karena bantu orang tua bekerja dengan bantu adik atau jualan, maka waktu belajar pasti berkurang atau bahkan tidak ada. Bagi yang tidak mempunyai waktu tersebut, aku akan memberikan beberapa contoh soal bahasa Jepang sebelumnya agar kamu semua bisa mengerjakan point secara tepat, tanpa buang waktu. Seperti apa soalnya, silahkan kalian download di link yang ada dibawah ini.
Soal dan juga jawaban yang aku berikan ini adalah soal soal sebelumnya. Jadi bagi kalian yang mempelajarinya, setidaknya sudah ada gambaran nanti soal akan muncul seperti apa. Susah atau tidaknya. File download juga berupa contoh soal bahasa Jepang dan jawabannya
Soal soal ini diperuntukkan untuk anak SMA kelas satu dan dua. Bagi kalian yang masih SMP dan butuh soal, sebenarnya kalian bisa menggunakan soal ini untuk menyelesaikan soal atau sebagai referensinya. Seperti yang kita tahu, bahasa Jepang hanya untuk level SMA dan SMK, jika ada SMP yang mengajarkan bahasa Jepang, maka sekolah tersebut mungkin sekolah International atau memang sekolah bonafid, soalnya jika hanya sekolah biasa, jarang sekali ada SMP yang memasukan bahasa asing: Bahasa Jepang sebagai pelajarannya.
Apakah nanti ketika download akan dilempar ke situs lain? Jangan khawatir, langsung ke situsnya, karena menggunakan link mediafire yang terkenal nggak ribet dan download data selama ini.
Soal dan jawaban untuk kelas 10 tahun 2013-2014
Soal dan jawaban untuk kelas 11 tahun 2013-2014
Jika telah didownload, jangan lupa dipelajari. Bagikan ke teman juga ya jika berguna karena bisa jadi itu shodakohmu dan juga shodakohku. Sharing is caring.