FUJIHARU – Ringkasan UTS Bahasa Jepang 2014
Nggak terasa musim ujian telah tiba. Kali ini kita akan mengikuti Ujian Tengah Semester atau yang sering disebut UTS. Ujian ini adalah ujian per 3 bulan jika digampangkan. Ujiannya tentu saja tentang pembelajaran yang telah dilakukan selama dikelas dalam kurun waktu 3 bulan tersebut.
Dalam kurun waktu 3 bulan ini kita telah belajar apa saja sih? Hanya kalian yang tahu belajar apa saja ketika ada di kelas. Kalian yang mengalami, kalian juga yang tahu, seharusnya. Tapi, ada juga dari kita yang nggak mau tahu, atau terlalu cuek, nggak peduli, dll. Bebas sih sebenarnya, tapi ketika kalian masuk institusi tertentu, kalian telah siap dengan beberapa tanggung jawab yang akan diberikan. Salah satunya untuk mengikuti ujian UTS dengan sebaik mungkin.
Lalu apa saja sih ulasan atau rangkuman yang telah diberikan di pelajaran bahasa Jepang selama ini?
Berikut ini adalah rangkuman yang telah dibuatkan aku untuk kalian.
Source Google |
Nih, sensei ada sedikit ringkasan materi untuk uts kali ini. Tolong dipelajari ya. Ringkasan ini dibedakan menurut kelasnya. Jangan salah download ya.
Haduh………….kurikulum 2013 berat nih. Banyak tugas……Ini tugas siswa atau tugas Ibu Rumah Tangga. (Nah lho apanya yang rempong?). Udah pertemuan kita terpotong kegiatan sekolah, ketika masukpun kurang efektif. Hahaha ya, persiapkan baik baik saja deh. Insya allah dengan niat baik dan selalu berprasangka baik, dimudahkan jalannya. Amin.
Bagi kalian yang mau soal soal lainnya juga, kalian bisa cari link link di blog ini karena pasti akan sangat bermanfaat buat kalian.